Wheels Coffee Roasters Heritage Bintaro Lokasi, Harga Menu dan Jam Buka - Ada banyak cafe atau coffeeshop menarik di daerah Tangerang. Tangerang yang dikenal dengan pusatnya industri ternyata menyimpan banyak spot nongkrong asik untuk hangout bareng teman dan keluarga.
Salah satunya ada coffeeshop baru asal Bandung yang buka outlet di Tangerang, tepatnya ada di Bintaro. Rekomendasi Jajan Dolan kali ini ada coffeeshop baru bernama Wheels Coffee Roasters yang buka outlet di Heritage Lifestyle Hub Bintaro. Ini merupakan cabang ke 4 nya yang wajib untuk dikunjungi, dengan tempatnya yang luas dan estetik.
Wheels Coffee Roasters Heritage Lifestyle Hub Bintaro | Photo IG by @elfqinkopi |
Wheels Coffee Roasters Heritage Lifestyle Hub Bintaro merupakan obyek wisata terbaru berupa sajian kuliner dengan tempat nongkrong atau coffeeshop baru yang spacenya luas dan estetik di Tangerang. Coffeeshop hits asal Bandung yang buka di Bintaro ini baru buka 8 November 2024.
Wheels Coffee Roasters Heritage Lifestyle Hub Bintaro adalah cabang ke 4 dengan space yang luas. Tempatnya nyaman dan menenangkan dengan design yang estetik dan modern. Coffeeshop baru Bintaro ini dilengkapi fasilitas yang memadai dengan beragam menu makanan dan minuman yang rekomended.
Selanjutnya akan kami informasikan mengenai daya tarik, harga menu, fasilitas, jam buka dan lokasi dari Wheels Coffee Roasters Heritage Lifestyle Hub Bintaro, berikut ulasan selengkapnya.
Daya Tarik Wheels Coffee Roasters Heritage Lifestyle Hub Bintaro Pondok Aren Tangerang Selatan
Coffeeshop baru asal Bandung yang buka di Bintaro, Wheels Coffee Roasters Heritage Lifestyle Hub Bintaro tepatnya ada di Jalan Jend. Sudirman No.6 Blok A2, Pondok Jaya, Pondok Aren, Kota Tangerang Selatan. Tempatnya yang luas dengan design yang modern kekinian, coffeeshop baru ini membuat banyak orang penasaran ingin mengunjunginya.
Daya tarik utamanya ini coffeeshop baru yang spacious dengan designnya yang modern kekinian sehingga tempatnya nyaman dan menenangkan. Coffeeshop baru ini menempati bangunan besar sehingga spacenya sangat luas, selain itu disini ada fashion retail juga jadi bisa ngopi sekaligus belanja. Memiliki design interior yang modern kekinian yang membuat tempat ini terlihat estetik dan setiap sudutnya ini bisa di jadikan spot foto.
Wheels Coffee Roasters Heritage Lifestyle Hub Bintaro Daya Tarik | Photo IG by @elfqinkopi |
Selain itu ceilingnya ini cukup tinggi sehingga terlihat lebih luas. Dengan area yang luas ini beragam area seating yang cozy dapat kalian pilih. Cocok buat tempat hangout, breakfast, brunch, makan siang & dinner sampai wfc. Ada area indoor dan semi indoor untuk dining area cocok juga buat spot nyantai sambil ngobrol, selain itu di lantai 2 dan 3 ada fashion retail buat kalian yang mau belanja.
Jadi buat kalian yang masih bingung mau hangout akhir pekan kemana, Wheels Coffee Roasters Heritage Bintaro bisa menjadi pilihan menarik untuk dikunjungi.
Harga Menu Wheels Coffee Roasters Heritage Lifestyle Hub Bintaro
Wheels Coffee Roasters Heritage Lifestyle Hub Bintaro Harga Menu | Photo IG by @elfqinkopi |
Cabang ke 4 Wheels Coffee Roasters selain nyaman dan menenangkan, mereka memiliki menu yang beragam dan sangat direkomendasikan mulai dari makanan, makanan ringan, dan minuman yang lezat terutama kopi klasik dan manual brew. Dan juga di cabang ke 4nya ini menu makanannya berbeda dari cabang yang ada di Bandung.
Berikut daftar harga menu Wheels Coffee Roasters Heritage Lifestyle Hub Bintaro
FILTER COFFEE
- Daily Drive 35k
- Elevate 60k
- Prestige 95k
- Supreme 150k
BLACK
- Espresso 30k
- Americano 30k
MILK BASED
- Piccolo 35k
- Magic 35k
- Capucino 35k
- Latte 39k
- Hot Mocha 49k
ARTISAN FUSION COFFEE & SIGNATURE INGREDIENTS
- French Latte 39k
- Canelle Latte 39k
- Valencia Latte 39k
- Chunky Oatly 39k
- Iced Latte 35k
- Asian Dolce 39k
- Jade Latte 49k
- Iced Mocha 49k
- Affogato 49k
- Cold White 49k
- Poetic Sunset 39k
- Lychee en Rose 39k
- Eastern Ginger 39k
- Tore Latte 49k
- Juanda at Six 39k
- Orange Coffee 49k
- Coconut Coffee 39k
BRUNCH
- General Breakfast 139k
- Wheels Croissant Sandwich 69k
- Top's Brunch 139k
- Eggy Dips 119k
- Toast Canard 99k
- Beef Cristo 149k
- Yuzu Chicken 69k
LITE BITES
- Trois Canard 79k
- Wagyu of Romanian 49k
- Ricotta Champs 39k
- Champs Poivre 59k
- Potachi Panko 39k
- Prawn De Nice 69k
- French Fries Duo 39k
- Big Wedges 29k
- Cajun Chips 25k
- Wagyu Rib's 59k
- BP Chicken 29k
- Cajun Crispy Skin 39k
- Brocoli Padano 49k
- Fel's Potato 49k
SALAD
- Rouge Salmon 109k
- Inari Mitzu Salmon 99k
- Hail Caesar 99k
- Kyoto Katsu 99k
- Beef Verde 129k
SOUP
- Italian Chicken Soup 39k
- Parisian Mushroom Soup 39k
- Gravy Au Boeuf 79k
RICE
- Flin's Lamb 249k
- Betutu Duck Rice 149k
- Arroz Con Pato 149k
- Phuket Chicken Rames 69k
- Italian Baked Rice 59k
- Cheese Katsu 69k
- Javanese Katsu 69k
- D'ang Beef 129k
- Jimbaran Salmon 129k
- U.S Beef Baked Rice 89k
- Sir.Lo Baked Rice 129k
- Rib's Soup 169k
- Jr. Ribs 99k
- Cardoba Beef 129k
PASTA
- Manzo Al Formaggio 79k
- Hot Pesto Grana 59k
- Tender De La Noir 129k
- Truffle Chicken 119k
- Aglio Gambas 99k
- Volognese Katsu 59k
- Thai Smoked Duck 89k
STEAK
- Poutine Au Poivre 149k
- Rib's Steak 199k
- Mahalo Bbq Steak 149k
- Marque De Lomo 149k
- Marrakesh Tender 149k
- Georgia Truffle 199k
- Steak Au Fromage 149k
- Wheels Carne 159k
- Carne Guisada 149k
- Umami Beef Steak 149k
- Brazilian Salmon 149k
- Gourmet Salmon 149k
- Cod De Basque 119k
- Brown Snow 119k
- Cod Poivre 119k
- Supreme De Pollo 99k
- Poulet Au Cafe 99k
- Pollo Al Farmaggio 99k
- Pollo A La Parmegiana 99k
- German Schnitzel 99k
- Cajun Chicken 129k
DESSERT
- Crespe Suzette 59k
- Mouse of Chocolate 79k
- Glazed Berries 49k
- Fruit of Paradise 49k
- Lava Cake 79k
- French Brulee 59k
- Wheels Tiramisu 69k
- Homemade Sorbet 39k
DRINKS
First Class Chocolate
- Chocolate 49k
Finest Tea 39k
- Whity Rose, Green Peach, Royal Jasmine Pearl, Passion Fruit Delight, Chamomile
Others
- Golden Tumeric Latte 39k
- Matcha 49k
- Summery Landscape 49k
- Ace of Hearts 49k
- Equil Sparkling/ Natural 39k
- Breezin 49k
- Coconut Water 39k
Smoothies 69k
- Strawberry Rose, Mango Lavender, Green Goodness, Blueberry Banana
Juice 39k
- Sunshine, Ananas Verde, Red Melongrass, Parisian Berry, Fresh Squeezy Orange Juice
Smoothies Bowls 79k
- Mix Berrys Bowl, Mango Bowl, Green Bowl
Whey Protein Menu 79k
- Forever Green, Very Whey Berry
Fasilitas Wheels Coffee Roasters Heritage Lifestyle Hub Bintaro Tangerang Selatan Banten
Berikut fasilitas Wheels Coffee Roasters Heritage Lifestyle Hub Bintaro, diantaranya
- Area Parkir
- AC
- Wifi
- Stop Kontak
- Spot Foto
- Toile
- Mushola
- Retail Shop
- Area indoor, semi indoor
- dan lain lain
Jam Buka Wheels Coffee Roasters Heritage Lifestyle Hub Bintaro Pondok Aren Tangerang Selatan
Cabang ke 4 Wheels Coffee Roasters ini jam bukanya mulai pukul 7 pagi sampai 10 malam di setiap harinya.
Jam Buka Wheels Coffee Roasters Heritage Lifestyle Hub Bintaro
- Setiap Hari 07.00 - 22.00 WIB
Lokasi Wheels Coffee Roasters Heritage Lifestyle Hub Bintaro Tangerang
Wheels Coffee Roasters Heritage Lifestyle Hub Bintaro ini lokasinya ada di Jalan Jend. Sudirman No.6 Blok A2, Pondok Jaya, Pondok Aren, South Tangerang City, Banten 15220. Akses dan rutenya bisa klik gmaps Wheels Coffee Roasters at Heritage Lifestyle Hub Bintaro.
Wheels Coffee Roasters Heritage Lifestyle Hub Bintaro Fasilitas | Photo IG by @elfqinkopi |
Wheels Coffee Roasters Heritage Lifestyle Hub Bintaro Jam Buka | Photo IG by @elfqinkopi |
Wheels Coffee Roasters Heritage Lifestyle Hub Bintaro Lokasi | Photo IG by @elfqinkopi |
Cafe Hits Tangerang Selatan | Photo IG by @elfqinkopi |
Coffeeshop Hits Tangerang | Photo IG by @elfqinkopi |
Coffeeshop Terbaru Tangerang | Photo IG by @elfqinkopi |
Cafe Baru Tangerang | Photo IG by @elfqinkopi |
Demikian ulasan informasi mengenai Wheels Coffee Roasters cabang ke 4, coffeeshop baru yang viral dan hits di Tangerang Selatan. Terimakasih telah mengunjungi artikel Jajan Dolan ini, semoga bermanfaat dan menjadi referensi tempat hangout baru di Tangerang Selatan. Kritik dan saran warmly accept, sekian..