House Of Brew 2nd Outlet Medan Lokasi dan Menu

House Of Brew 2nd Outlet Medan Lokasi dan Menu - Medan merupakan salah satu kota terbesar di Indonesia sekaligus ibu kota provinsi Sumatera Utara. Beragam tempat nongkrongnya yang hits dan menarik banyak di temukan.

Salah satu yang terkenal dan paling hits di kota Medan yakni House Of Brew. Jajan Dolan kali ini akan merekomendasikan sebuah tempat nongkrong terbaru, cabang barunya dari House Of Brew. Bernama House Of Brew 2nd Outlet, Sebuah cafe hits dan viral di kota Medan yang merupakan outlet keduanya yang cocok sebagai tempat berkumpul bersama teman, keluarga atau kerabat dekat.

House Of Brew 2nd Outlet Medan
House Of Brew 2nd Outlet Medan | Photo IG by @gladtochill

House Of Brew 2nd Oulet merupakan sebuah obyek wisata terbaru berupa sajian kuliner dengan tempat nongkrong atau cafe baru yang memiliki konsep menarik dan design instagramable di Medan. Cafe baru cabang keduanya ini baru opening pada 17 Maret 2023 kemarin yang rami dikunjungi.

House Of Brew 2nd Oulet Medan ini menawarkan tempat yang tak kalah luas dan juga besar. Konsepnya hampir sama dengan outlet sebelumnya yang membedakan area outdoornya ini memiliki vibse ala ala pantai. Letaknya yang lebih ke arah kotanya, dengan fasilitas dan sajian menu yang menarik tentunya suasananya nyaman membuat betah berlama lama.

Selanjutnya akan kami informasikan mengenai daya tarik, fasilitas, harga menu, jam buka dan lokasi dari House Of Brew 2nd Oulet Medan, berikut ulasan selengkapnya.

Daya Tarik House Of Brew 2nd Oulet Teladan Baru Kota Medan Sumatera Utara

Tempat nongkrong baru yang sedang hits cabang terbarunya House Of Brew ini berlokasi di kawasan Jalan HM. Joni No.45, Teladan Bar., Kec. Medan Kota, Kota Medan yang letaknya ini lebih ke arah kota. Terbilang strategis karena berada di pinggir jalan yang mudah di akses berbagai kendaraan tentunya membuat banyak orang penasaran ingin mengunjunginya.

Daya tarik utamanya ini tempat nongkrong baru dengan tempat yang luas dan nyaman yang memiliki vibes ala ala pinggir pantai di bagian area outdoornya. House Of Brew yang paling viral di Medan dengan cabang terbarunya ini tempatnya tak kalah besar dan luas seperti outlet sebelumnya. Tentunya ini cocok bagi kalian yang sedang mencari tempat untuk berkumpul ramai ramai bareng teman atau bersama keluarga besar.

House Of Brew 2nd Oulet Medan Daya Tarik
House Of Brew 2nd Oulet Medan Daya Tarik | Photo IG by @gladtochill

Unik dan menariknya di outlet keduanya ini memiliki konsep yang sedikit berbeda di area outdoor spacenya. Area outdoornya yang bertemakan ala ala vibes pinggir pantai, suasananya seperti berada di pantai Bali, enak buat ngechill. Tak hanya itu alasnya juga menggunakan pasir pantai, tentu suasananya lebih kental akan vibes pantainya.

Sedangkan area outdoornya ini di penuhi dengan banyak tanaman karena mengusung tema semi garden, adem, sejuk dan menyegarkan mata. Selain itu ornamen dedaunan hijau dan pohon pohon yang hijau membuat nuansa teduh.

Untuk menu House Brew 2nd Outlet Medan ini juga beragam dan banyak menu pilihannya. Menunya varian main course, snack, minuman kopi hingga varian non kopi juga minuman lainnya. Menu menu menarik yang wajib kalian coba, selain itu harganya juga affordble.

Tempatnya yang luas dan besar cocok untuk berbagai acara seperti gathering, meeting, bukber, ulang tahun dan berbagai acara lainnya

Fasilitas House Of Brew 2nd Outlet Medan Sumatera Utara

Demi kenyamanan para pengunjungnya, House Of Brew 2nd Outlet Medan ini menyediakan berbagai fasilitas yang cukup lengkap, diantaranya.

  • Area Parkir
  • AC
  • Wifi
  • Colokan
  • Toilet
  • Mushola
  • Spot Foto
  • Area Indoor dan Outdoor
  • Live Musik
  • dan lain lain

Harga Menu House Of Brew 2nd Outlet Medan

House Of Brew 2nd Outlet Medan Harga Menu
House Of Brew 2nd Outlet Medan Harga Menu | Photo IG by @gladtochill

Berikut daftar harga menu House Of Brew 2nd Outlet Medan

MAIN COURSE

  • Ribs with Chilli Anchovy Petai 88K
  • Duck Fried Rice 48K
  • Spaghetty Mushroom Spinach 45K
  • Oxtail with Anchovy Petai 98K
  • Half Spring Chicken 48K
  • Meatball Marinara    48K
  • HB Bolognese Pasta 55K
  • Carbonara Chicken    48K
  • Duck Spaghetty 60K
  • Chicken Steak    45K
  • Chicken Parmigiana 48K
  • Chicken Roulade 68K
  • Chicken Quesadillas BBQ 48K
  • Ham & Cheese HB    60K
  • BBQ Oxtails HB 88K
  • Sirloin Steak 180K
  • Pan Seared Salmon    108K
  • Chicken Chilli Aglio Olio 38K
  • Aglio Olio Chilli Seafood 48K
  • Nasi Goreng Timpah 30K
  • Seafood Fried Rice    48K
  • Creamy Seafood Pasta 45K
  • HB Duck Chilli Pasta 45K
  • Pasta Beef Ragou    45K
  • Chicken Mozarella Tortilla 48K

WESTERN 

  • Fish & Chips 42K
  • Spaghetti Ayam Geprek    45K
  • Spaghetti Aglio Olio 40K
  • Tenderloin Steak 180K
  • Salmon Steak HB 100K
  • Chicken Maryland    42K
  • Fettuccine Carbonara 45K

NOODLES  

  • Kwetiau Penang 30K
  • Mie Sop Kampung    38K
  • Bakmi Jawa 38K
  • Indomie Sultan 35K
  • Indomie Sambal Mamah 40K
  • Indomie Original 18K
  • Indomie Salted Egg 28K
  • Indomie Sambal Matah    24K
  • Mie Kangkung Belacan 30K
  • Indomie Becek    24K

APPETIZER 

  • Singkong Goreng 16K
  • Bakwan 16K
  • Kaya Toast 16K
  • Chocolate Toast 16K
  • French Friest    25K
  • Pisang Goreng Coklat Keju 17K
  • Tahu Bonglar    20K
  • Tahu Gejrot 25K
  • Chicken Popcorn 25K
  • Snack Combo    50K
  • Meat Ball Spicy 16K
  • Chicken Quesadillas 40K
  • Mozarella Fritta 40K
  • Calamari    35K
  • Chessy Chips    35K
  • Chicken Spring Roll 30K

BRUNCH MENU 

  • Cream of Mushroom 48K
  • Breakfast Quesadillast 30K
  • Sauteed Brunch with Mushroom on Toast 28K
  • Beef Sandwich 60K
  • Beef Burger 60K
  • Chicken Sandwich    48K
  • Chicken Burger 48K
  • Egg Benedict    48K

SNACK  

  • Calamari Cube 32K
  • House Brew Tofu 38K
  • Skin Chicken Salted Egg 28K
  • Brioche French Toast 28K
  • Waffle Buttermilk    38K
  • Sauteed Baby HB 38K
  • Chicken Skin    18K
  • Angel Wings 48K
  • Chili with Fresh Aburi 38K
  • Fish & Chips 60K
  • Potato Skin 32K

Tempat Nongkrong Hits Medan
Tempat Nongkrong Hits Medan | Photo IG by @gladtochill

DESSERT

  • Teddy Bear Latte 38K
  • Green Apple Parfait 48K
  • Es Kalamansi    35K
  • Es Shanghai 35K
  • Es Teler 35K
  • Es Cendol 35K
  • Es Longan Jagung 35K

COFFEE

  • Espresso    17K
  • Americano 20K
  • Long Black 20K
  • Puccolo 22K

SOFT DRINK  

  • Aqua 7K
  • Coke 18K
  • Sprite 18K
  • Fanta 18K

TEA

  • Ice Tea 10 10K
  • Ice Lemon Tea 18K
  • Honey Lemon Tea 25K
  • Honey Lemon    25K
  • Lychee Tea 25K
  • Thai Tea    25K
  • Teh Tarik    25K
  • Chamomile Tea 25K
  • Jasmine Tea 25K
  • Peppermint Tea 25K

BEER  

  • Radler 32K
  • Gunness    38K
  • Heineken    35K
  • Soju Kult     140K
  • Soju 110K

Tentunya masih banyak lagi menu House Of Brew 2nd Outlet, selain menu di atas yang wajib kalian coba. Ada juga menu paket buat sendirian juga ramai ramai, dengan harga yang lebih hemat. Info selengkapnya bisa di Instagramnya @houseofbrew.medancity

Jam Buka House Of Brew 2nd Outlet Kota Medan Sumatera Utara

Untuk jam bukanya dari Houyse Of Brew 2nd Outlet ini, jam bukanya mulai pukul 10 pagi sampai 12 malam di setiap harinya.

Jam Buka House Of Brew 2nd Outlet Medan

  • Setiap Hari    10.00 - 24.00 WIB

Lokasi House Of Brew 2nd Outlet Medan

Dari pusat kota Medan membutuhkan waktu tempuh 15 menit perjalanan dengan jarak tempuh 5,3 Km.

Lokasi dari House Of Brew 2nd Outlet ini berada di Jalan HM. Joni No.45, Teladan Bar., Kec. Medan Kota, Kota Medan, Sumatera Utara 20217. Akses dan rutenya bisa klik Gmaps House Of Brew 2nd Outlet.

House Of Brew 2nd Outlet Medan Fasilitas
House Of Brew 2nd Outlet Medan Fasilitas | Photo IG by @gladtochill
House Of Brew 2nd Outlet Medan Jam Buka
House Of Brew 2nd Outlet Medan Jam Buka | Photo IG by @gladtochill
House Of Brew 2nd Outlet Medan Lokasi
House Of Brew 2nd Outlet Medan Lokasi | Photo IG by @gladtochill
Cafe Hits Medan
Cafe Hits Medan | Photo IG by @gladtochill
Tempat Nongkrong Viral Medan
Tempat Nongkrong Viral Medan | Photo IG by @gladtochill

Demikian ulasan informasi mengenai House Of Brew 2nd Outlet, tempat nongkrong cabang kedua yang hits dan viral di Medan. Terimakasih telah mengunjungi artikel Jajan Dolan ini, semoga bermanfaat dan menjadi referensi tempat hangout baru di Medan. Kritik dan saran warmly accept, sekian..

Lebih baru Lebih lama