Gemati Cafe and Space Yogyakarta Lokasi dan Menu

Gemati Cafe and Space Yogyakarta Lokasi dan Menu - Kota Jogja menjadi magnet tersendiri bagi banyak wisatawan. Pasalnya selain kotanya yang dikenal kulinernya dan berbudaya, banyak tempat tempat menarik selain Malioboro yang menarik untuk di kunjungi saat liburan.

Jajan Dolan kali ini akan merekomendasikan sebuah tempat nongkrong baru hits yang menarik dan kekinian, tempat yang wajib untuk dikunjungi. Tempat bernama Gemati Cafe and Space, sebuah tempat nongkrong atau cafe baru yang menarik dengan design tempatnya yang instagramable dan nyaman untuk hangout bersama teman, kerabat dekat dan keluarga.

Gemati Cafe and Space Yogyakarta
Gemati Cafe and Space Yogyakarta | Photo IG by @referensikopi

Gemati Cafe and Space merupakan sebuah obyek wisata terbaru berupa sajian kuliner dengan tempat nongkrong atau cafe baru yang memiliki konsep menarik dan view persawahan di Tiyosan Jogja. Cafe baru ini baru opening pada 22 Desember 2022 kemarin yang ramai dikunjungi.

Gemati Cafe and Space Yogyakarta ini dulunya bernama Gumati dan kini berpindah tempat, dengan area yang lebih luas persis berada di seberang dari tempat lamanya. Cafe baru ini membawa konsep baru yang kekinian dan banyak spot menarik untuk foto. Di lengkapi dengan fasilitas keren dan cukup lengkap tentunya cocok buat nugas atau work from cafe.

Selanjutnya akan kami informasikan mengenai daya tarik, fasilitas, harga menu, jam buka dan lokasi dari Gemati Cafe and Space. berikut ulasan selengkapnya.

Daya Tarik Gemati Cafe and Space Depok Sleman Yogyakarta

Coffeeshop baru kawasan Tiyosan Jogja ini tepat berlokasi di Jalan Sidomukti, Tiyosan, Condongcatur, Kec. Depok, Kabupaten Sleman dengan konsep menarik dan kekinian view sawah tentunya banyak orang penasaran ingin mengunjunginya. Daya tarik utamanya ini tempat nongkrong baru yang nyaman dan kekinian view sawah dengan udara sejuk dan memiliki banyak spot menarik buat foto.

Tempat hangou baru Jogja Utara ini memiliki area yang cukup luas dan nyaman. Konsep cafenya yang menarik dan kekinian dengan view sawah tentunya enak buat hangout atau healing menikmati suasana santai dengan udaranya yang segar dan sejuk. Design bangunannya ini terlihat modern dan eye catching dengan banyak spot menarik untuk foto ootd kalian.

Gemati Cafe and Space Yogyakarta Daya Tarik
Gemati Cafe and Space Yogyakarta Daya Tarik | Photo IG by @referensikopi

Cafenya yang cukup luas ini memiliki spot tempat duduk di area indoor dan outdoor yang tentu banyak pilihan yang bisa di pilih untuk nongki atau ngobrol bareng teman hingga nugas kalian. Area indoornya ini berAC yang bikin kalian nyaman dan betah untuk nugas. Sedangkan area outdoornya ini enak buat nyantai sambil menikmati udara dan juga view sawah hijau yang terhampar luas.

Untuk menu Gemati Cafe and Space Jogja ini simple dan beragam. Menu mulai dari kopi, non kopi, squash, flavoured latte hingga makanan berat juga snack. Harganya ini affordable cocok di kantong mahasiswa, tak heran dari mulai pertama buka hingga saat ini selalu ramai. Selain itu suasananya enak dan menyenangkan karena view sawah, cocok buat healing dan juga ngechill.

Fasilitas Gemati Cafe and Space Tiyosan Sleman Yogayakarta

Demi kenyamanan para pengunjungnya, Gemati Cafe ini menyediakan berbagai fasilitas yang cukup lengkap, diantaranya.

  • Area Parkir
  • Spot Foto
  • Wifi
  • Colokan
  • AC
  • Toilet
  • Mushola
  • Area Indoor dna Outdoor
  • dan lain lain

Harga Menu Gemati Cafe and Space Yogyakarta

Gemati Cafe and Space Yogyakarta Harga Menu
Gemati Cafe and Space Yogyakarta Harga Menu | Photo IG by @referensikopi

Berikut daftar harga menu Gemati Cafe and Space Yogyakarta

BASIC COFFEE

  • Cafe Latte    20K/23K
  • Capucino    20K/23K
  • Americano    18K/20K
  • Espresso    15K

OUR SIGNATURE

  • Jack's Favourite    28K
  • Bold Sparrow    23K
  • Coffee Lime    25K
  • Chocosanta    25K

SPARROW VARIANT

  • Karamini Sparrow    25K
  • Pernell Sparrow    25K
  • Hazelnut Sparrow    25K
  • Tiramisu Sparrow    25K
  • Banana Sparrow    25K

FLAVOURED LATTE

  • Rummer's Regal    25K
  • Arenga Pinnata    25K
  • Rummers    23K/25K
  • Karamini    23K/25K
  • Pernill    23K/25K
  • Hazelnut    23K/25K
  • Tiramisu    23K/25K
  • Banana    23K/25K

NON COFFEE

  • Redvelvet Latte    25K/28K
  • Matcha Latte    25K/28K
  • Charcoal Latte    25K/28K
  • Cotton Candy    28K
  • Thai Tea    25K
  • Lychee Tea    25K/28K

SQUASH

  • So-Gum    23K
  • Red Squash    23K
  • Lychee Squash    25K

SNACKS

  • Mix Platter    28K
  • Churros    25K
  • Chicken Pocorn    23K
  • Onion Ring    23K
  • French Fries    23K
  • Enoki Crispy    23K
  • Cireng    20K
  • Banana Cake    10K
  • Banana Pie    20K

MAIN COURSE

  • Creamy Pasta    25K
  • Bolognese Pasta    25K
  • Macaroni Pasta    25K
  • Ghumachiq    20K

Jam Buka Gemati Cafe and Space Sleman Jogja

Untuk jam bukanya dari Gemati Cafe and Space ini, jam bukanya mulai pukul 9 pagi sampai 12 malam di setiap harinya.

Jam Buka Gemati Cafe and Space Yogyakarta

  • Setiap Hari    09.00 - 24.00 WIB

Lokasi Gemati Cafe and Space Yogyakarta

Dari Tugu Jogja membutuhkan waktu tempuh 28 menit perjalanan dengan jarak tempuh 9,2 Km.

Lokasi dari Gemati Cafe and Space ini berada di Jalan Sidomukti, Tiyosan, Condongcatur, Kec. Depok, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta 55281. Akses dan rutenya bisa klik Gmaps Gemati Cafe and Space Yogyakarta.

Gemati Cafe and Space Yogyakarta Fasilitas
Gemati Cafe and Space Yogyakarta Fasilitas | Photo IG by @referensikopi
Gemati Cafe and Space Yogyakarta Jam Buka
Gemati Cafe and Space Yogyakarta Jam Buka | Photo IG by @referensikopi
Gemati Cafe and Space Yogyakarta Lokasi
Gemati Cafe and Space Yogyakarta Lokasi | Photo IG by @referensikopi
Cafe Baru Jogja
Cafe Baru Jogja | Photo IG by @referensikopi
Cafe Hits Jogja
Cafe Hits Jogja | Photo IG by @referensikopi
Coffeeshop Hits Jogja
Coffeeshop Hits Jogja | Photo IG by @referensikopi

Demikian ulasan informasi mengenai Gemati Cafe and Space, tempat hangout baru yang hits di Jogja. Terimakasih telah mengunjungi artikel Jajan Dolan ini, semoga bermanfaat dan menjadi referensi tempat hangout dan nongki baru di Jogja. Kritik dan saran warmly accept, sekian..

Tetap Patuhi Protokol Kesehatan Stay Safe & Healthy..

Lebih baru Lebih lama